Oleh: M.T. Jufri, S.T., M.T. Dosen Universitas Garut Di era digital yang semakin maju ini, teknologi informasi telah menjadi bagian yang tak terpisahkan dari kehidupan kita. Teknologi tidak hanya memberikan manfaat besar dalam berbagai aspek kehidupan, tetapi juga membawa risiko yang perlu kita kelola dengan baik. Oleh karena itu, pada kesempatan yang baik ini, saya […]